Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2017

Photography - DOF, LANDSCAPE, PORTRAIT

Gambar
TENTANG PHOTOGRAPHY POTRAIT Fotografi portrait merupakan foto yang menggunakan foto wajah sebagai fokus utamanya, meskipun begitu foto portrait bukanlah foto yang secara fisik menangkap wajah seseorang untuk dijadikan objek dalam foto yang dipertimbangkan karena segi artistiknya namun lebih ke jendela jiwa yang ada dalam individu yang dijadikan sebagai subyek foto. DOF Zona ketajaman ini disebut depth-of-field (DOF), yait u ketajaman yang membentang ke depan dan ke belakang dari titik yang benar-benar menjadi fokus pada saat itu. Ukuran zona ketajaman ditentukan oleh tiga faktor utama – aperture atau bukaan lensa, panjang fokus lensa dan jarak Anda dari subjek. Memvariasikan ketiga elemen ini memungkinkan Anda mengontrol hampir penuh atas hasil depth-of-field dalam foto/gambar. Ketika sebagian besar bagian obyek pada gambar terlihat tajam, maka kita katakan DOF luas. Bila hanya beberapa bagian saja yang tajam, maka kita katakan DOF sempit atau terbatas. Ap

Photography - BACKGROUND, FOREGROUND, NOSEROOM, SLOWSPEED

Gambar
TENTANG PHOTOGRAPHY - Background Background dalam bahasa Indonesia berarti latar belakang. Dalam sebuah foto dipastikan memiliki sebuah latar belakang dari objek utama. Sebagai contoh Anda memotret seseorang wanita diperkebunan, maka yang menjadi background adalah area perkebunan, atau apa saja yang terlihat dibelakang objek utama. Banyak orang memanfaatkan background untuk menunjukan dimana mereka berada, semisal ketika sedang berwisata atau mengunjungi tempat menarik. Background mengindikasikan bahwa seseorang pernah berada ditempat tertentu, berada didekat tempat tertentu maupun melihat tempat tertentu. Sebuah foto kehilangan background ketika objek yang di adalah elemen yang datar (flat) seperti dinding, memotret tanah dari atas, dan segala objek yang tidak memungkinkan adanya latar belakang. - Foreground Foreground dalam bahasa Indonesia berarti latar depan, jadi kebalikannya dari background. Jika background terlihat dibagian belakang dari objek utama,